Penyebab Keputihan pada ibu hamil yang Patut diwaspadai

Kehamilan Cerdas-Keputihan pada ibu hamil bisa dikatakan wajar, bahkan mengandung manfaat yang besar karena membantu mencegah timbulnya infeksi dari area v4gina hingga ke rahim. Meski demikian, ibu hamil juga patut waspada, karena munculnya cairan v4gina juga bisa menyebabkan infeksi v4gina yang mengancam kehamilan dan janin. Oleh karena itulah ibu hamil diharuskan menjaga kebersihan dan higienitas tubuh, terutama area v4gina. Nah, berikut ini beberapa penyebab keputihan yang wajib diwaspadai oleh ibu hamil : 
•    Keputihan menyebabkan Infeksi atau peradangan akibat sudah terkontaminasi bakteri, parasit, dan jamur. 
•    Keputihan karena Infeksi virus HPV atau Human p4pilloma virus yang bisa menyebabkan tumbuhnya kutil pada area kew4nitaan.
•    Keputihan yang disebabkan penyakit kanker leher rahim 
•    Keputihan akibat penyakit yang ditularkan karena hubungan s*ks, misalnya s1filis dan gon0rhoe (GO).

Tips Menghadapi Keputihan Saat Hamil

Agar kehamilan bisa sehat dan selamat hingga masa persalinan tiba, ibu hamil harus menjaga kesehatan dan kebersihan selama hamil. Nah, jika keputihan menghampiri, maka ibu hamil bisa menerapkan tips menghadapi keputihan saat hamil berikut ini : 
•    Pastikan kebersihan area v4gina selalu terjaga
•    Area v4gina harus berada dalam kondisi bersih dan kering, karena lembab dapat memicu munculnya bakteri
•    Pakailah celana dalam dari bahan yang berkualitas, misalnya : katun yang bisa menyerap keringat
•    Hindari penggunaan pantyliner
•    Hindari minum obat keputihan tanpa rekomendasi dari dokter
•    Stop penggunaan cairan pembersih organ kewanitaan secara berlebihan, karena justru mematikan bakteri baik di area tersebut
Nah, sudah tahu khan bagaimana keputihan pada ibu hamil, penyebabnya, dan cara mengatasinya. Semoga informasi diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi kita semua.